- FondsDIR-SOSPOL-BK-1 - Direktorat Sosial Politik Propinsi Jawa Timur (Buku-1)
- SubfondsII - PEMBINAAN UMUM DAN MASYARAKAT
- SeriesA - Hubungan Aparatur Pemerintah dan DPRD
- SubseriesA.1 - Aparatur Pemerintahan
- Item156 - Surat dari Suripto Kec. Kwadungan Kab.Ngawi kepada Gubernur KDH Tk. I Jawa Timur Nomor : 273/330/1982 tanggal 3 Juni 1982 tentang Bupati Ngawi an. Panuju yang bertindak otoriter, semena-mena terhadap rakyatnya
- Item157 - Surat dari Walikotamadya KDH Tk. II Pasuruan kepada para warga negara asing Nomor : 200.04/609/453/1982 tanggal 18 Nopember 1982 tentang pengarahan khusus Muspida Tk. II Kotamadya Pasuruan
- Item158 - Surat dari Bupati KDH Tk. II Banyuwangi kepada Gubernur KDH Tk. I Jawa Timur Nomor : 800/107/464.330/1986 tanggal 24 Juli 1986 tentang permohonan petunjuk tentang Sdr. Agroen Kepala Desa Kali Barumanis Kec. Kalibaru Kab.Banyuwangi
- Item159 - Surat dari Sdr. Achmad kepada Kakan Sosial Politik Propinsi Jawa Timur tanggal 16 Oktober 1986 tentang permohonan perlindungan hukun an. Sdr. Achmad Dukuh Medan Bhakti Desa Sumobito Kab.Jombang
- Item160 - Surat dari Biro Pemerintahan Desa tentang penyelenggaraan Pemerintahan Desa berdasarkan Undang-undang Nomor 5 Tahun 1979
- Item161 - Surat dari Setwilda Porpinsi Jawa Timur kepada Kepala Badan/Lembaga Propinsi Jawa Timur tanggal 21 Nopember 1989tentang penyebutan dua jabatan Wakil Gubernur
- Item162 - Surat dari Bupati KDH Tk. II Bojonegoro kepada Gubernur KDH Tk. I Jawa Timur Nomor : X.800/738/303.409/1992 tanggal 15 Desember 1992 tentang laporan hasil rapat anggota Muspida Tk. II Bojonegoro
- Item163 - Surat dari Inspektorat Wilayah Kab.Magetan kepada Bupati KDH Tk. II Magetan Nomor : 714/98/310.34/1993 tanggal 13 Pebruari 1993 tentang penelitian pelaksanaan Pilkada / Pilkades Desa Blaran Kec. Karangmojo Kab.Magetan
- Item164 - Laporan tentang perkembangan situasi calon Gubernur Jawa Timur Nomor : 200/909/303/1993
- 21 more...